Laman

Selasa, 24 Januari 2012

Adab Di Rumah Seorang Teman / Keluarga

Assalamualaikum , teman - teman . Kemarin kita sudah menjelaskan perilaku teman yang baik . Nah , sekarang kita menjelaskan Adab Di Rumah Seorang Teman / Keluarga . Berikut adalah Adab Di Rumah Seorang Teman / Keluarga :
  • Mengetuk pintu sebelum masuk.
  • Mengucapkan salam.
  • Salim dengan orang tua teman kita.
  • Menggunakan barang dengan seizin pemilik barang.
  • Sopan di rumahnya.
  • Tidak membuat keributan.
  • Tidak ramai.
  • Mengucapkan salam saat keluar.
  • Menutup pintu dengan pelan.

Senin, 23 Januari 2012

Perilaku Teman yang Baik

Assalamualaikum , teman - teman , kita pasti punya teman . Nah , kalau kita punya teman , berarti kita harus berpeliraku baik kepadanya . Contohnya ? . Nah , di sini ada berberapa contoh perilaku teman yang baik . Berikut adalah berberapa contoh perilaku yang baik :
  • Tidak saling mengejek.
  • Menolong ketika teman dalam kesulitan.
  • Saling menyayangi.
  • Tidak bertengkar.
  • Saling menghargai.
  • Saling menghormati.
  • Saling peduli.
  • Saling mencintai.
  • Minta maaf jika ada kesalah pahaman.  
  • Menjenguk teman yang sakit.

    Selasa, 03 Januari 2012

    Muhasabah Anak


    Kosakata Bahasa Arab untuk Anak - Anak.

    Nama - nama Bangunan dan Tempat.


    فاشلون  dibaca  Fashlun = Kursi


    مادروساتون dibaca Madrosatun = Sekolah




    ماسجيدون  dibaca Masjidun = Masjid




    جآمئاتون dibaca Jaami'atun = Universitas


    ماكتاباتون  dibaca Maktabatun = Perpustakaan


    بيتون  dibaca Baitun = Rumah



    هوجروتون  dibaca Hujrotun = Kamar



    Sumber : Pelajaran Bahasa Arab untuk Anak - Anak "Mengenal Kosakata" dari : Abu 'Umar Ibrohim Penerbit : Hikmah Anak Shaleh